JAKARTA, BALI EXPRESS - K-popers di Indonesia sedang dimanjakan dengan beragam tur dari para boyband dan girlband Korea di tanah air dalam waktu dekat. Bahkan, ada berbagai festival musik yang menggabungkan para idol dalam satu konser yang pastinya sayang untuk dilewatkan. Lantas, siapa idol favorit yang sudah kamu tunggu-tunggu aksinya di Indonesia?
JAKARTA, BALI EXPRESS - POCO, brand teknologi global yang populer di kalangan penggemar teknologi muda dunia resmi menghadirkan POCO M5 series terbaru yang ditujukan untuk memenuhi kebutuhan gen Z agar bisa terus nge-GAS dengan dibekali fitur-fitur canggih, baik dari sisi hardware maupun software.
JAKARTA, BALI EXPRESS – POCO, brand teknologi global yang populer di kalangan penggemar teknologi muda dunia mengumumkan bahwa hari ini POCO M5 Series bisa didapatkan oleh pengguna di berbagai kanal penjualan, baik online maupun offline. Smartphone yang ditujukan gen Z ini telah sukses diluncurkan dan mendapat respon positif dari penggemar teknologi di Tanah Air.
SINGARAJA, BALI EXPRESS — Sebuah menara setinggi 15 meter dibangun masyarakat Banjar Dinas Sembung, Desa Tembok, Buleleng. Menara itu merupakan tempat untuk meletakkan sebuah server internet. Menara yang menjulang tinggi itu terbuat dari bambu petung dan telah diresmikan, Senin (24/10) siang.
JAKARTA, BALI EXPRESS - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meninjau perkembangan pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) jelang kunjungan Presiden RI Joko Widodo bersama Presiden Tiongkok Xi Jinping, November mendatang.
JAKARTA, BALI EXPRESS - Mulai bulan depan, Perusahaan teknologi Apple Inc akan menaikkan harga untuk aplikasi yang dijual pada produknya di beberapa negara termasuk Jepang serta zona euro (eurozone).
JAKARTA, BALI EXPRESS - Teknologi nirsentuh terus berkembang selaras dengan kemajuan zaman, bahkan kini sudah dikembangkan ke ranah sanitasi melalui sistem Touchless Flush Toilet yang diinisiasi TOTO sebagai penyedia peralatan sanitary di Indonesia.