KLUNGKUNG, BALI EXPRESS – Dugaan kasus pemalsuan ijazah yang dilakukan oknum anggota dewan Kabupaten Klungkung dalam Pemilu 2019 terus dilakukan upaya penyelidikan oleh jajaran Polres Klungkung. Rencananya, penyidik akan meminta klarifikasi dari pihak KPU pusat.
KLUNGKUNG, BALI EXPRESS – Selama berlangsungnya perhelatan G20 di Bali, pengamanan yang dilakukan oleh pihak kepolisian semakin di perketat. Pengetatan pengamanan itu juga dilakukan oleh Polres Klungkung. Seperti misalnya yang dilakukan jajaran Satuan Polisi Air (Sat Polair) Polres Klungkung, pada Selasa (15/11), yang melakukan patroli laut di sepanjang perairan wilayah Kabupaten Klungkung.
KLUNGKUNG, BALI EXPRESS – Pernah dipenjara gara-gara mencuri handphone (HP) di Denpasar pada 2018 lalu, tak membuat Umar jera. Buruh pembuat batako di Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, itu kembali mendekam di jeruji besi gara-gara mencuri HP di dua lokasi di Klungkung pada Mei 2022 lalu.
SEMARAPURA, BALI EXPRESS – Dugaan pelecehan yang dialami wanita di Jalan Puputan, Kota Semarapura, Klungkung, Minggu (29/5) dini hari lalu masih diselidiki kepolisian Resor
SEMARAPURA, BALI EXPRESS - BAW, pelaku pencabulan terhadap anak tirinya di Kecamatan Dawan, Klungkung, rupanya kabur ke Lombok Tengah, NTB, bersama sang istri, yang tak lain ibu kandung korban. Ini membuat polisi membidik ibu korban dalam proses pengembangan kasus.
SEMARAPURA, BALI EXPRESS – SL yang bekerja di tempat penitipan kendaraan di salah satu desa di Kecamatan Dawan, Klungkung, kerap melamun setiap kerja. Perilaku itu memancing perhatian IK, si bos tempatnya bekerja. Merasa iba, IK lantas meminta SL menceritakan apa yang dialami.
GIANYAR, BALI EXPRESS - Entah apa yang ada dibenak Aipda AAGC, 41. Dirinya nekat mengakhiri hidup dengan cara gantung diri di gudang yang ada di merajan rumahnya di Desa Lebih, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Jumat (18/3). Peristiwa itu pun membuat heboh warga setempat.
SEMARAPURA, BALI EXPRESS – Satresnarkoba Polres Klungkung cukup cekatan berantas peredaran gelap narkoba di wilayah hukum Klungkung. Setelah sebelumnya berhasil ungkap kasus besar dengan