JAKARTA, BALI EXPRESS- Timnas Prancis dipastikan gagal lolos ke empat besar UEFA Nations League. Kylian Mbappe dan kawan-kawan dikalahkan Kroasia dengan skor tipis 0-1 pada pertandingan Grup A1, di Stadion Stade de France, Saint-Denis, Paris, Selasa (14/6) dini hari WIB.